Burung berkicau jenis Murai Batu milik Om Ifin kini bisa berbangga, karena burung miliknya selama kurun waktu tiga bulan perawatan telah menorehkan berbagai prestasi pada saat latber maupun latpres. Hal ini disampaikan langsung oleh pemilik Murai Batu yang dinamai Lentera kepada wartawan Ronggolawe Nusantara, Minggu (04/3/19) dikediamannya yang beralamat di jalan Setia Budi kelurahan Pakuan [...]
0 komentar:
Posting Komentar
Komentarlah dengan sopan